WEBPRO FISIP UNTAN

Diskusi Lintas Sektor: Kemana Arah Pembangunan Perkebunan Sawit?

Pontianak, FISIP UNTAN –  Tiga keynote speaker yaitu Prof. Dr. Ir. Sigit Hardwinarto, M.Agr., , Drs. Alexander Rombonang, MMA, dan Prof. Dr. Susetyawan, SU, telah menyampaikan presentasi di depan forum Konferensi Nasional dan Kongres APSI II di Hotel Golden Tulip, Pontianak (27 Juli 2018). Kegiatan dilanjutkan dengan acara diskusi lintas sektoral yang mengundang empat pembicara dari wakil pemerintah daerah, perusahaan dan akademisi.

» Read more

Susetiawan: Moralitas dalam Pembangunan Sosial

Pontianak, FISIP UNTAN –  Ketua Asosiasi Pembangunan Sosial Indonesia (APSI), Prof. Dr. Susetiawan, SU, menjadi keynote speaker yang ketiga. Ruangan konferensi pun nampak bertambah rame dengan kehadiran para peneliti dari berbagai instansi pemerintah di Kalimantan Barat, akademisi dari kampus yang ada di Kalimantan Barat dan praktisi yang bekerja di perusahaan maupun LSM.

» Read more

Kuliah Umum: Diplomasi Indonesia di ASEAN dan Perspektif Diplomat

kuliah umum

Tau gak sih? Kamis, 18 Mei 2017 lalu, FISIP kedatangan tamu dari Direktorat Kerja Sama Politik Keamanan ASEAN, Kementerian Luar Negeri. Seorang Diplomat Junior, kita sapa saja Abang Rizky. Kenapa panggilnya ‘Abang’ ? Karena, dia masih muda lho, teman-teman. Beliau hadir untuk memberikan kuliah umum di Kampus Biru tercinta.

Pria kelahiran Surabaya, 24 Agustus 1990 ini adalah salah satu inspirasi yang patut dicontoh. Penasaran kenapa? Karena dia sudah memantapkan mimpi dan cita-citanya menjadi diplomat sejak di bangku sekolah menengah atas. Sengaja bikin kamu iri nih, karena dia juga adalah lulusan sarjana dari Universitas Padjajaran dengan jurusan Hubungan Internasional. Sedikit share dari Abang Rizky kemarin, dia sudah sangat tahu harus berbuat apa dan target apa saja yang ingin dicapai sejak SMA. Ini baru jiwa muda, Guys!

» Read more

Gagas Komunitas: e-Learning Aplikasi Khas Kampus “BERKELAS”

Gagas Komunitas: e-Learning Aplikasi Khas Kampus "BERKELAS"

Pontianak, Pikirpakar. Gagas Komunitas: e-Learning Aplikasi Khas Kampus “BERKELAS”. Era teknologi semakin meriah dengan banyaknya komunitas yang berselera dengan ragam aplikasi sesuai ketertarikan mereka. Ada komunitas sosmed bagi penikmat facebook, twitter, instagram, dsb. Ada komunitas smule bagi penikmat karaoke online. Ada komunitas ojs open journal system bagi penggiat jurnal ilmiah. Tak terkecuali, komunitas MOODLE bagi pengguna e-Learning.

» Read more

Absensi Wajah Secara Digital Bagi Mahasiswa

Absensi Wajah Secara Digital Bagi Mahasiswa

Absensi Wajah Secara Digital Bagi Mahasiswa

Pontianak, thetanjungpuratimes.com-Saat ini mahasiswa mengisi absen harus mencatat secara manual, yaitu menggunakan kertas. Saya berpikir mengapa tidak menggunakan secara digital. Contohnya, mahasiswa hendak mengisi absen, cukup dengan mengarahkan wajahnya ke web cam beberapa detik, hasil dari identifikasi tersebut  akan disimpan dalam database sebagai bukti kehadiran.

» Read more

Teknik Trichoderma Untuk Keberlangsungan Hidup Tanaman

Teknik Trichoderma Untuk Keberlangsungan Hidup Tanaman

Teknik Trichoderma Untuk Keberlangsungan Hidup Tanaman

Pontianak, thetanjungpuratimes.com-Teknik Trichoderma adalah untuk keberlangsungan hidup tanaman dengan cara membusukkan tanaman dan mencegah atau menjaga tanaman dari gangguan serangan jamur penyakit yang ditularkan melalui tanah pada tanaman. Trichoderma ini layaknya mikroba pembusuk. Untuk membuatnya terlebih dahulu bahan-bahan yang ada dibusukkan.

» Read more

Dampak Kekerasan Terhadap Anak

Dampak Kekerasan Terhadap Anak

Dampak Kekerasan Terhadap Anak

Pontianak, thetanjungpuratimes.comDosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tanjungpura (Untan) yang berlatarbelakang lulusan Psikologi, Desni Yuniarni M Psi, mengatakan, kekerasan terhadap anak adalah sebuah “lingkaran setan”, artinya apa yang pernah dialami seorang anak tidak menutup kemungkinan maka si anak tersebut akan melakukan hal yang sama.

» Read more

Agenda Pendidikan 2016

Agenda Pendidikan 2016

Agenda Pendidikan 2016

Di tahun 2015, pemerintah, dalam hal ini Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), telah merencanakan dan melakukan banyak perubahan bidang pendidikan melalui tiga strategi utama dengan program dan kegiatan ikutannya, yakni : (1) penguatan pelaku pendidikan dan kebudayaan; orang tua mengantarkan anak pada hari pertama sekolah, penumbuhan budi pekerti melalui kegiatan nonkurikuler, masa orientasi peserta didik baru anti perpeloncoan, pelecehan, dan kekerasan serta belajar bersama maestro;

» Read more

1 2 3